Situs Genosida Politik 1965-1966 di Jawa Barat

G30S 1965: Ini Penyebab di Jawa Barat Tak AdaPembantaian – tempo.co

Pembunuhan di Jawa Barat bukan tak terjadi. Di Indramayu, misalnya, ada orang yang dituding anggota PKI jadi korban. Tapi kejadian tak meluas. Perintah Ibrahim tampaknya diikuti tentara sampai level paling bawah. “Saya tidak ingin ada pembantaian di Jawa Barat, karena merasa bagaimanapun sebagian besar adalah orang kecil. Akan mengerikan kalau mereka dibunuh,” katanya.

 

Kerja Paksa dan Kuburan Massal Peristiwa ’65 di JawaBarat – Laporan Seminar

simak juga

Situs-situs Genosida Jawa – Bali 1965-1966 : Ziarah Dari Kota ke Kota, Desa ke Desa, Luweng ke Luweng, Kuburan Massal ke Kuburan Massal…..

Situs-situs Genosida 1965-1966 : Aceh, Sumut, Riau, Sumbar, Sumsel, Jakarta, Jabar, Jateng, Jatim, Bali, Kalsel, Kaltim, Kalbar, NTT, Sulsel, Sulteng, Sultra….. ** 

Menelusuri Jejak Kuburan Massal Tragedi PKI

                                      

58842334_467551330681322_5216082904471306240_n.jpg

                           

Palu Arit di Kebun Sawit – detik.com

Salak senapan di tengah perkebunan karet Cikidang, Sukabumi, Jawa Barat, disamarkan dengan bunyi tetabuhan. Para anggota PKI diterjang timah panas setelah berkeringat menggali liang kubur mereka sendiri.

 

BBC News Indonesia – Rosidi, sang penyintas Peristiwa1965 di lereng Gunung Gede

Tentara-tentara itu ternyata mencari pamannya yang dituding pegiat organisasi terkait PKI.

Mereka lalu memeriksa Rosidi, yang dengan polos memperlihatkan kartu anggota Sarbupri yang dimilikinya. Sarbupri, Sarekat Buruh Perkebunan Republik Indonesia, merupakan bagian dari SOBSI (Sentral Organisasi Buruh Seluruh Indonesia), konfederasi buruh yang berafiliasi ke PKI.

Tak ada paman, keponakan pun jadi.

 

Cerita Pendek Dariyun – news.detik.com

Selama 4,5 tahun Dariyun ditahan di Kodim Cianjur. Kemudian dipindahkan ke Nusa Kambangan. Setelah 4 bulan di Nusa Kambangan, pertengahan 1970 dengan KRI Ujung Pandang Dariyun bersama tahanan-tahanan lainnya dibawa ke Pulau Buru.

Laki-laki jangkung ini mengaku ditahan dengan alasan yang tak jelas. \\\”Saya dulu bekerja di perkebunan teh Ciseureuh, Cipanas, Cianjur, milik PT Mulia. Seperti kebanyakan buruh lainnya, terus terang saya ikut serikat buruh perkebunan Sarbupri yang mungkin dianggap underbouw PKI sehingga saya diciduk Koramil,\\\” cerita Dariyun.

 

Menguak Jejak-jejak Pembantaian Massal PKI diPasirlangkap Sukabumi – jabar.pojoksatu.id

 

Jagal Gestok’65 Bandung Selatan Minta Maaf – ypkp1965

 

Yayasan Penelitian Korban Pembunuhan 1965/66 (YPKP 65) Temukan Kuburan Massal di Cirebon 

Tinjauan Buku : Tragedi 1965; dari Pulau Buru sampai Ke Mekah – H Suparman

Menurut Suparman, tempat pemeriksaan dan penyiksaan yang paling sadis memang bukan di Kamp Kebon Waru, tapi dari kamp-kamp ilegal yang tidak diketahui secara umum, antara lain di ruang bawah tanah Gedung Merdeka yang terletak di Jl Asia-Afrika. Teman-teman Suparman yang mengalami penyiksaan kejam militer itu menceritakan, sejak tragedi G-30-S 1965, Gedung Bersejarah itu digunakan oleh Angkatan Darat Kodam Siliwangi untuk menyiksa para tahanan; menyetrum tubuh, mencabuti kuku, merusak organ tubuh dengan benda-benda keras. Setelah tahanan dalam kondisi fisik dan mental yang tidak normal, selanjutnya mereka dibawa ke Kamp Kebon Waru. 

 

Hendra Gunawan : “Aku Dipenjara”; “12 Tahun TidakMandi” [Tapol Kebon Waru 1965-1978] 

Ringkasan Arsip Suara dari Institut Sejarah Sosial Indonesia

* dokumentas sejarah lisan TAHUN YANG TAK PERNAH BERAKHIR: MEMAHAMI PENGALAMAN KORBAN 65(ED. AYU RATIH, HILMAR FARID DKK)

 

Bandung  6 orang

Bogor  1 orang

Cipanas  2 orang

Tasikmalaya 4 orang

                                                                                                                           

Lain-lain

Kasus Indramayu – Jawa Barat

Reform versus Counter-reform in Land Reform Programand the 1965 Tragedy in Soge Village, Indramayu District, West Java – HilmaSafitri (versi bahasa Indonesia)

simak 1700 ‘entry’ lainnya pada link berikut

Daftar Isi Perpustakaan Genosida 1965-1966

Road to Justice : State Crimes after Oct 1st 1965 (Jakartanicus)

 

14542544_1036993449746974_4443364972569517121_o

13047818_10209343119272764_8338060706038815101_o13043485_10209343122352841_1135692553504633931_n (1)
Definisi yang diusulkan D. Nersessian (2010) untuk amandemen/ optional protocol Konvensi Anti-Genosida (1948) dan Statuta Roma (2000) mengenai Pengadilan Kejahatan Internasional. (disalin dari Harry Wibowo)
Bookmark and Share

Tinggalkan komentar