Gwangju Prize for Human Rights 2020 & Human Right Award of The Truth Foundation 2017 : Keteguhan, Kegigihan, Keberanian Bedjo Untung dan Para Korban 65 (YPKP 1965) Diganjar 2 Penghargaan HAM

Gwangju Prize for Human Rights 2020 & Human Right Award of The Truth Foundation 2017 : Keteguhan, Kegigihan, Keberanian Bedjo Untung dan Para Korban 65 Lainnya (YPKP 1965) Diganjar 2 Penghargaan HAM Dari Korea Selatan

 

“Ini sebuah penghargaan dan pengakuan atas kerja-kerja para korban 65 untuk mengungkap kebenaran dan keadilan” – Bedjo Untung.

 

Penghargaan Gwangju Prize for Human Rights 2020

 

90238085_631184144108728_594632183407181824_n

“The 2020 Gwangju Prize for Human Rights (GPHR) Jury has announced this year’s winner. The winner of the 2020 Gwangju Prize for Human Rights is Mr. Bedjo Untung who founded the YPKP65(Indonesian Institute for the Study of the 1965-1966 Massacre) and who is the representative of the organization”

simak 2020 Gwangju Prize for Human Rights Winner Announced

 
(rekaman acara penganugerahan *subtitle bahasa inggris + orkestra Genjer-genjer dan Tribute to Survivor ’65)
 
*The South Korean May 18 Memorial Foundation Proudly Presents*
*Gwangju Prize for Human Rights Award 2020
 
Gwangju Prize for Human Rights Award adalah penghargaan yang diberikan oleh the South Korean May 18 Memorial Foundation kepada individu, kelompok atau organisasi di Korea maupun di luar Korea yang telah berkontribusi dalam memajukan dan mempromosikan hak asasi manusia, demokrasi dan perdamaian dalam aktivisme mereka.
 
Di tahun 2020 ini, Gwangju Prize for Human Rights Award dianugerahkan kepada Ketua YPKP65 Bapak Bedjo Untung sebagai bentuk penghargaan atas aktivisme dan perjuangan advokasi beliau dalam mencari keadilan peristiwa dan tragedi 1965.

Bedjo Untung di Forum HAM Asia di Kota Gwangju Koreas Selatan – ypkp 1965 

gwangju-190521-655x360

*****

Penghargaan Human Right Award of The Truth Foundation 2017

Korban peristiwa 1965 terima anugerah HAM di Korsel – bbc indonesia

Bedjo Untung: Masih Ada Harapan Mengungkap Tragedi 65 – tirto.id

Korban 65 Raih Penghargaan Internasional – kbr68h

Genosida Indonesia 1965: Perang Dingin dan Keterlibatan Amerika Serikat  Makalah Jeju4.3 International Conference for the 70th Anniversary

dalam Bahasa Inggris 

Jeju4.3 dan Korelasinya bagi Indonesia 

0christina3

Kesaksian Bedjo Untung di Sidang Rakyat Internasional 1965

simak https://www.youtube.com/watch?v=5EAnNlUzwBk&t=8s

PUTUSAN AKHIR MAJELIS HAKIM INTERNATIONAL PEOPLE’S TRIBUNAL 65

Putusan IPT 1965 : Indonesia Lakukan Genosida [Memahami Lebih Jauh ABC Genosida]

simak pula

YPKP 65 Temukan Total 346 Lokasi Kuburan Massal Korban Tragedi 1965 – kompas.com (3-10-2019}

71961435_565909247512196_433557277580984320_n

Investigasi Kuburan Massal Demi Kemanusiaan : Kisah-kisah Para Pemburu* dan ‘Juru Kunci’** Kuburan Massal Genosida 1965-1966 [*YPKP 65 **Keluarga Korban]

[unduh] Kompilasi Soeara Kita [Buletin YPKP 1965]

Simak 1700 ‘entry’ lainnya pada link berikut

Daftar Isi Perpustakaan Genosida 1965-1966

Road to Justice : State Crimes after Oct 1st 1965 (Jakartanicus)

14542544_1036993449746974_4443364972569517121_o

13047818_10209343119272764_8338060706038815101_o13043485_10209343122352841_1135692553504633931_n (1)

Definisi yang diusulkan D. Nersessian (2010) untuk amandemen/ optional protocol Konvensi Anti-Genosida (1948) dan Statuta Roma (2000) mengenai Pengadilan Kejahatan Int

Tinggalkan komentar